Expat Roasters, Cabang Petitenget

Expat Roasters ada cabangnya yang di Beachwalk Mall, tapi kita datang yang di daerah Petitenget Seminyak dekatnya Lovster sana, Untuk parkiran mobil tidak ada space, jadi lebih baik naik motor atau jalan kaki ke lokasinya.

Staff disini sangat ramah dan ngerti banget tentang perkopian, jadi kita bakal dijelasin sedikit tentang perkopian dan biji kopi yang mereka pakai. Cafenya suasana Homey dan menyenangkan!



Food

  • Kopinya Shakeretto ini black coffee di shake dengan gula dan garam.. Tastenya Super wangiii.. kecut dikit, manis dikit, strongnya medium . Trus dikasi es batu disajikan di cup cangkir model hot gt.. iniii enakk pake bangettt!
  • Ice Coffee White, enakk tapi bukan yang WOW gt.. tastenya mild dan simple.
  • Nah pas pesan kita ditanya houseblendnya mau strong, medium, atau light.. bisa pilih biji kopinyaa.. tanda spesialis kopi ya gini ini.
  • Ciambela ini donut dibelah tengah terus diisi Nutella, bagian luar dilapisi gula cinnamon yang bikin crispy.
  • Banana bread kita beli menu ini karena banyak yang pesan.. jadinya kita beli dong.. porsinya 1 slice besar yang ga habis2 kita makan bertiga..

Komentar Glutton family

Pelayanannya baguss banget, kopinya juga enaakk.

Miss Glutton

Pas disini ada satu staff cowok yang suka nyapa pengunjung dan bukain pintu gitu. Nanti dia keliling ngajak ngobrol pengunjung.. Bahkan pas kita nongkrong disana ada bule2 cewe yang tanya2 jalan sama dia lamaa banget. Sama staffnya sampe diajak masuk cafe biar ga kepanasan sambil dijelasin arah jalannya. Liat masnya tuh hati jadi tentram deh.. Hahaha

Mas Glutton

Semoga tulisan ini bermanfaat dan bisa jadi referensi untuk kulineran yaa… Oh iya Guys, Follow Instagram @GluttonWanderers yah, untuk dapetin info dan update an terbaru dari kita. Thank you

Info

Expat Roasters

Instagram : @expatroasters

Web : expatroasters.com


1 Trackback / Pingback

  1. Vincent Nigita Patisserie, High Level Dessert Bali - Glutton Wanderers

Leave a Reply